Kode Remot TV ADVANCE Universal dan Cara Settingnya

Kode Remot TV Advance dan Cara Menggunakannya Dengan Benar

Kode Remot TV Advance – Perlu untuk Anda ketahui bahwa merk TV Advance ini ternyata cukup banyak digunakan di Indonesia. Sebab produk yang satu ini tentunya tidak kalah dengan merk-merk TV terkenal lainnya serta menghadirkan pula kualitas yang bagus. Selain itu, tentu ada banyak orang yang mengalami permasalahan pada remote TV yaitu seperti remote TV rusak, hilang, pecah ataupun sebagainya.

Nah, untuk mengatasi permasalahan seperti ini tentunya Anda tidak perlu khawatir karena saat ini sudah banyak menjual remote TV Advance yang nantinya bisa Anda beli di toko televisi. Untuk kode remot TV Advance bisa Anda lihat pula seperti berikut ini.

Kode Remot Advance

Jika Anda mengalami permasalahan seperti remote TV hilang, rusak dan lainnya tentu Anda sudah tidak perlu khawatir lagi, karena saat ini pihak produsen tidak hanya memproduksi TV saja melainkan pihak produsen menawarkan remote TV Advance yang nantinya bisa Anda beli, jika sewaktu-waktu remote TV Anda bermasalah.

Tak hanya itu saja, pada biasanya ada beberapa kombinasi kode remot TV Advance baik itu untuk TV tabung, TV LCD atau TV Advance LED yang nantinya bisa digunakan. Nah, untuk remote TV Advance ini menawarkan beberapa kode remote yang dapat Anda pilih. Jadi silahkan pilih kode remote TV Advance seperti berikut ini:

Baca Juga : Kode Remot TV LG Tabung Untuk Televisi CRT Model Lama

Kode Remot TV Advance

Kode Remot TV Advance

073. 102. 103. 104. 106. 120. 181. 187. 224

Nah, beberapa kode remote TV Advance seperti diatas bisa Anda gunakan dengan nyaman dan dapat Anda beli atau temukan di toko-toko elektronik terdekat.

Cara Menggunakan Remote TV Advance Dengan Benar

Setelah Anda membeli remote tv sesuai dengan kode pilihan Anda maka Anda tidak bisa menggunakannya langsung. Sebab Anda harus mengatur atau mensettingnya terlebih dahulu. Untuk cara menggunakan atau langkah setting dengan benar maka Anda bisa mengikuti petunjuk seperti dibawah ini :

1. Untuk pertama kali Anda bisa menekan tombol set yang ada pada remote TV Advance dan tahan saja tombol setting dan jangan kamu lepas.
2. Jika sudah, kemudian langsung tekan tombol ‘Power’ dan tunggu sampai hingga lampu indikator yang ada pada remote control menjadi aktif.
3. Apabila lampu remote TV Advance telah menyala maka Anda bisa lepaskan tombol tersebut keduanya.
4. Lalu tekanlah kode remot TV Advance yang sesuai dengan list (dapat Anda lihat kembali seperti diatas kodenya). Misalnya seperti contoh Anda masukkan kode 102 maka nantinya Anda akan dapat menekan tombol 1, tombol 0 dan juga tombol 2 dengan secara berurutan.
5. Nah, jika kode selesai ditekan secara benar maka lampu indikator akan mati dan tandanya remote TV Advance siap digunakan.

Bagaimana sangat mudah sekali bukan? jadi, dapat dikatakan bahwa produk Advance memang tidak hanya memproduksi TV, speakers aneka kabel dan sebagainya saja melainkan pihak produksi juga memproduksi remote TV Advance sehingga para pengguna TV Advance yang memiliki permasalahan dengan remote dapat membelinya dengan nyaman. Untuk itu, setelah membeli Anda tidak bisa menggunakan langsung remote tersebut dan Anda harus mensettingnya dengan benar serta sesuai dengan cara seperti diatas.

Baca Juga : Kode Remot TV Polytron LED Untuk Semua Seri dan Type

Selain itu, pada biasanya remote-remote seperti ini dapat digunakan pula untuk merk TV yang lainnya dan yang terpenting adalah jangan lupa untuk mensetting kode remot TV Advance baik untuk TV Advance tabung, TV LED atau TV LCD. Semua kode remote TV Advance sudah tertera diatas dan Anda bisa memilihnya.

Sharing Is Caring:

Leave a Comment